VISI
Terbentuknya kader persyarikatan, kader umat dan kader bangsa yang taqwa, cerdas, terampil dan berakhlaqul karimah.
MISI SEKOLAH
- Melaksanakan pembelajaran terpadu antara pengetahuan yang bersumber dari Al Quran, Sunnah dan pengetahuan umum.
- Membina peserta didik dengan pembelajaran aktif, inovatif, kreatif, efektif dan menyenangkan.
- Memaksimalkan pembelajaran Bahasa Arab dan Inggris sebagai bahasa komunikasi dunia global.
- Memaksimalkan hafalan serta memahami Al Quran agar benar-benar menjadi ruh dalam setiap gerak langkah untuk mengarungi kehidupan.
- Memaksimalkan seluruh fasilitas serta lingkungan sekolah sebagai sumber belajar.
Memberdayakan seluruh stake holder dalam mencapai seluruh program sekolah.